14 August 2020

Cara mendapat Program Indonesia Pintar (PIP) SMP Tahun 2020


Cara mendapat Program Indonesia Pintar (PIP) SMP Tahun 2020 - Program Indonesia Pintar (PIP) melalui Kartu Indonesia Pintar (KIP) adalah pemberian bantuan tunai pendidikan kepada anak usia sekolah (usia 6 - 21 Tahun) yang berasal dari keluarga miski, rentan miskin pemilik kartu Keluarga Sejahtera (KKS), Peserta Program Keluarga Harapan (PKH), yatim piyatu, penyandang desabilitas, korban bencana alam/musibah. PIP ialah bagian dari penyempurnaan program "Bantuan Siswa Miskin" (BSM).
Ilustrasi: Pemegang KIP
Siapa Sasaran Utama PIP : Peserta didik pemengang Kartu Indonesia Pintar, Peserta didik dari keluarga miskin/rentan miskindengan pertimbangan khusus, peserta didik SMK hanya yang menempuh studi keahlian tertentu yakni kelompok bidang pertanian, perikanan, peternakan, kehutanan, pelayaran dan kemaritiman.

Bagaimana cara Menggunakan Kartu Indonesia Pintar di sekolah : Penerima Kartu Indonesia Pintar, harus dan wajib terdaftar sebagai peserta didik di sekolah atau lembaga pendidikan formal (SD/SMP/SMA/SMK) atau pun non formal (PKBM)/SKB/LKP), KIP harus terdaftar di Data Pokok Pendidikan (Dapodik) lembaga pendidikan.

Besaran dana PIP : Ada tiga bentuk besaran bantuan Program Indonesia pintar,

  • Peserta didik SD/MI atau Paket A sederajat mendapatkan Rp 450.000 per tahun
  • Peserta didik SMP/MTs atau Paket B sederajat mendapatkan Rp. 750.000 per tahun  
  • Peserta didik SMA/SMK/MA atau Paket C sederajat mendapatkan Rp 1.000.000 per tahun 

Cara mengajukan Program Indonesia Pintar di Sekolah Menengah Pertama SMP


Foto Copy KIP/PKH/KKS/ atau siswa tersebut rentan miskin dan atau yatim atau piyatu ke lembaga pendidikan sekolah (Operator Dapodik Sekolah) untuk dimasukkan ke dalam aplikasi Dapodik 

Cara mengecek bantuan program Indonesia Pintar PIP 
Situs ini di buat dan dibangun untuk memudahkan para Orang Tua Siswa, Guru, Kepala Sekolah. bisa mengecek apakah nama siswa A mendapat dana Bantuan PIP tahun ini atau tidak. masuk ke web https://pip.kemdikbud.go.id/index/ceknisn 
masukkan NISN, Tanggal Lahir, Nama Ibu kandung 
Sebagai Contoh. 

Ilustrasi : tampilan pertama
Ilustrasi: Tampilan  contoh menu nama

Ilustrasi: Hasil Pengecekan
Sekian artikel mengenai Program Indonesia Pintar, yang memudahkan para orang tua untuk melihat apakah mendapat dana PIP tahun ini atau tidak, semoga bermanfaat apa bila bermanfaat share untuk membantu orang lain memudahkan, maka anda akan mendapat pahala dari Tuhan, terimakasih telah berkunjung ke web kami pastinya kami akan update terus tentang pendidikan dan lain lain, terimakasih


Previous Post
Next Post

Jika kamu tak tahan lelahnya belajar, maka kamu akan menanggung perihnya kebodohan.

Related Posts

11 comments:

  1. Oh ya pk terimakasih atas informasi nya 👍

    ReplyDelete
  2. Makasih pak atas informasinya pak semoga bermanfaat untuk kita semua ☺️

    ReplyDelete
  3. Makasih atas info nya 🙏😊 semoga bermanfaat

    ReplyDelete
  4. TERIMA KASIH ATAS INFORMASINYA BAPAK DAN IBU GURU

    ReplyDelete
  5. Terimakasih atas infonya pak,
    Sangat bermanfaat bagi saya 🙏🏻

    ReplyDelete
  6. Terima kasih pak atas informasi nya🙏

    ReplyDelete
  7. Terimakasih informasinya ya dan semoga bermanfaat untuk saya🙏🙏🙏

    ReplyDelete
  8. Terima kasih atas informasinya bapak dan ibu guru .

    ReplyDelete
  9. Terimakasih pak atas informasinya

    ReplyDelete
  10. Terima kasih atas informasinya bu

    ReplyDelete